Apakah gigitan kelabang bisa mematikan?
Jawaban:
Jawaban bisa saja (akan tetapi kasusnya sangat jarang sekali).
Terutama pada orang yang alergi pada racun kelabang, sehingga
menimbulkan reaksi alergi hebat berlebihan (hipersensitifitas) dan bisa
terjadi syok. Jika tidak tepat dan tidak segera maka bisa menyebabkan
kematian.
Umunya racun kelabang tidak berbahaya sampai menyebabkan kematian,
hanya bersifat lokal dan menimbulkan nyeri yang cukup menyakitkan.
Gejala yang paling berat misalnya tenggorokan membengkak, detak jantung
atau denyut nadi menjadi cepat, terkadang disertai mual dan muntah atau
pusing dan nyeri kepala yang hebat.
0 Response to "Gigitan Kelabang Bisa Mematikan?"
Post a Comment